Senin, 18 Mei 2015

Yang Mini, Yang Paling Dicari

Halo!
Kali ini ce.ri.ta akan membagi foto koleksi mini placard yang semakin hari semakin hits di kalangan sobat ce.ri.ta, hehe. Hits gimana nih? ya, mini placard menjadi salah satu hot items selama hampir lima bulan terakhir lho! Peruntukannya bukan hanya perorangan antar sahabat, tapi juga dalam jumlah banyak untuk satu angkatan. Mulai dari kelulusan SD, SMP, SMA, hingga acara pelantikan keprofesian.




Seru sekali melihat mini-mini plakat berderet di studio ce.ri.ta. Ukurannya yang mungil memang cocok untuk mempercantik meja kerja atau meja belajar. Ingin juga mendapatkan gift spesial di hari pelantikan keprofesian kamu? Langsung hubungi ce.ri.ta ya! Jadikan hari spesial kamu semakin spesial bersama ce.ri.ta :D 

*Pilihan desain mini plakat yang kamu mau dari katalog di bawah, sebutkan ketika order ya :D



*Keterangan customisasi terdapat pada bagian bawah katalog template desain. Umumnya meliputi:
1. Warna 
2. Custom Ucapan
3. Custom Nama
4. Penambahan kacamata.


CP: Nia 
WA/line 085958507828
email cerita.spesial@gmail.com
IG and twitter @ceritaspesial


Tidak ada komentar:

Posting Komentar